Macam Dosis Dari Obat Anestesi Lengkap

Macam Dosis Dari Obat Anestesi - Salam Farmasi Indonesia, obat merupakan sesuatu perantara untuk menyembuhkan penyakit, karena yang dapat menyembuhkan penyakit hanya Allah SWT, obat akan terus berkembang. dari obat baru, turunan baru, sediaan baru, teknologi baru dan masih banyak lagi, berikut obat, seperti pada obat anestesi yang akan terus berkembang untuk menemukan obat yang lebih bagus dimana obat anestesi merupakan obat bius yang akan digunakan pada saat operasi kecil ataupun besar. berikut macam obat anestesi beserta dosisnya :


OBAT ANESTESI

anestesi



No Nama Obat Dosis Lazim Dosis
Maxsimal
Dosis Toksik Dosis
Letal
Index Terapi
1 Adrenalin 4-5 mg Dewasa : 8
mg
Anak –anak :
2 mg
62 mg/kg
(Rat)
LD50
2,3715 mol/kg (Rat)
50-100 mcg boluses
2 Aminofilin 1x : 100 -200 mg
1 h : 300-600 mg
1x : 500 mg
1 h : 1,5 g
15 mg/ml >40 mcg/ml 10-20 mcg/mL (index sempit)
3 Benzodiazepine
Intravena
0,5 -2,5 mg/kgbb 3-5 mg - - Sangat
tinggi , dosis oral diazepam yang 15-20 kali dosis terapeutik normal telah dilaporkan tanpa depresi
berat
6 Dexametason 0,5 mg – 2 mg - - 73 mg/kg Index
sangat tinggi
7 Diazepam 0,2 mg/kbBB 0,75 mg/kg 1850 mg/kg LD50
2,5949 mol/kg (Rat)
Index tinggi
8 Dibukain 0,5 % 1%
9 Efedrin 1 x ; 10 mg -30 mg
1 h : 30 mg -100 mg
1 x : 50 mg
1 h : 150 mg
- L50
2,3882 moal/kg (Rat)
10 Efedrin HCL 1 x : 10 mg
1 h : 20 mg
1 x : 40 mg
1 h : 120 mg
11 Fentanil 1 mm/9-15 kgbb 50 ug/jam 3,1 mg/kg
(Rat)
LD50
3,9836 mol/kg (Rat)
Index sempit
12 Ketamin 1-2 mg/kgbb 5-10 mg/kgbb 30 mg/kgbb LD50
2,3939 mol/kg (Rat)
Index sempit
13 Lidokain 0,25 % 0,5 % 459 (346-
773) mg/kg
(Rat)
Index sangat tinggi
14 Mevikakain 1% 2 %
15 Midazolam
(Sedacum)
5 mg 0,1 mg/kbBB 825 mg/kg LD50
3,1488 mol/kg (Rat)
70-80 mcg /
kg (kisaran dosis ~ 5 mg) 30-60 menit sebelum operasi (kurangi
50% untuk pasien sakit kronis atau geriatri
16 Morfin 4-10 mg/4 jam 15mg /4 jam 461 mg/kg
(Rat)
LD50
2,8989 mol/kg (Rat)
5-15 mg /4 jam
17 Opioid 1 mg/kgbb 15-20 mg/kgbb 200-800 mg/kgbb
18 Pavulon 0,06-0,1 mg/kgBB 500 mg 1-2 g/kgbb LD50
2,6653 mol/kg (Rat)
0,006-2600 mg / kg
19 Pentotal 3-5 mg/kgBB 15mg/kgbb 30 mg/kgbb Kadar dalam
darah 1 mg / 100
mL
Index sempit1-15 mg
20 Pethidin 25 mg setiap 3 jam 100 mg setiap 3 jam 300 mg /3 jam LD50
3,1526 moal/kg (Rat)
25 mg-300 mg index sempit
21 Phenegran 0,5-1 mg/kgBB 5 mg 55 mg/kg LD50
2,6959 mol/kg (Rat)
0,5 mg-
55mg/kg index sangat tinggi
22 Prilokain 40 mg 60 mg 200 mg LD50
2,5160 mol/kg (Rat)
40-200 mg
23 Primperan 250 mg 1 x : 750 mh
1 h : 2 g
5 g >5g Index tinggi
24 Prokain 100-800 mg 15 mg/kgbb
25 Propofol (recofol) 2 mg/kg 2–3 mg/kg 53 mg/kg LD50
2,2996 mol/kg (Rat)
2-66 mg index tinggi
26 Recofol 2-2,5 mg/kgbb 4-6
mg/kgbb
8-10
mg/kgbb/jam
25-50
mg/kbb
Index tinggi
27 Sevoflurane 1,4 % dalam oksigen 2,6 % dalam oksigen 10,8 g/kg
(Rat)
LD50
1,3361 mol/kg (Rat)
     -
28 Succinilcholin 20-100 mg 0,3-1,1 mg
/kgbb
- LD50
2,3010 mol/kg (Rat)
   -
29 Sulfas Atropin 1 mg /3-5 menit 0,03-0,04
mg/kgbb
3 mg/kgbb -     -
30 Tetrakain 0,5-1 mg/kgBB 10-20 mg/kgbb LD50
2,735 moal/kg (Rat)
31 Tiopenton 3-5 mg/kg 50-75 mg 1 mg/100 ml LD50
2,7671 mol/kg (Rat)
32 Tracrium 0,1 mg/kgbb 0,5-0,6
mg/kg
33 Tramus 0,3-0,6 mg/kg 0,65-0,78
mg/kg/menit
1,77
mg/kg/jam
34 Transamin 250 mg-500 mg 500-1000 mg 500-2500 mg LD50
1,0517 mol/kg (Rat)
35 Trunal-DX 3% 50 mg/ml 400 mg/ml
36 Valium 5 mg/ml 10 mg/ml
37 Xevolac 10-30 mg 90 mg
 
 


DAFTAR PUSTAKA
Anonim .diakses dari .https://www.drugbank.ca/drugs/DB00599
Anonim diakses dari https://www.drugbank.ca/unearth/q?utf8=%E2%9C%93&query=Tiopenton&searcher=drugs&approved=1&vet_approved=1&nutraceutical=1&i
llicit=1&withdrawn=1&investigational=1
departemen kesehatan.1979.farmakope edisi 3 .jakarta .departemen kesehatan
Dardjat M T, editor. Obat Anestetik Lokal. Dalam: Kumpulan Kuliah Anestesiologi. Jakarta: Aksara Medisina;1986
Anonim,diakses dari http://en.wikipedia.org/wiki/image
Mediani. Diakses dari http://medlinux.blogspot.co.id/2009/02/obat-golongan-opiat-pada-anestesi.html



Sekian artikel mengenai obat anestesi mohon maaf bila ada kesalahan dan kekurangan, bagian yang kosong bukan berarti tidak ada melainkan belum ditemukan, dengan itu bila sobat telah menemukan kolom yang kosong tersebut silahkan tulis di kolom komentar. Terima kasih atas kunjugannya :

Jangan Lupa Baca Juga :
  1. Macam Dosis Dari Obat Antiemetik Lengkap - New !!
  2. Macam Dosis Obat Anti Epilepsi Lengkap - New !!
  3. Macam Obat Dosis Antibiotik
  4. Penggolongan Efek Samping Antibiotik Lengkap
By : Dede Taufiq

0 Response to "Macam Dosis Dari Obat Anestesi Lengkap"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2